Klasemen Kualifikasi Piala Dunia 2018 Zona Conmebol: Brasil Kukuh di Puncak, Argentina Merana

Ramdani Bur, Jurnalis
Rabu 06 September 2017 10:18 WIB
Brasil pimpin klasemen zona Amerika Selatan. (Foto: AFP/George Castellanos)
Share :

BACA JUGA: Ditahan Brasil, Kans Kolombia ke Piala Dunia 2018 Terancam

Dari sederet negara di atas, jelas Argentina dan Cile yang paling miris. Albiceleste –julukan Argentina– gagal meraih hasil positif di dua laga awal kompetitif bareng Jorge Sampaoli. Setelah ditahan Uruguay 0-0, Lionel Messi dan kawan-kawan diimbangi Venezuela 1-1.

Jika terus bertahan di posisi lima, Argentina harus menjalani babak playoff kontra kampiun Zona Oseania yang diisi Selandia Baru. Sementara itu Cile menduduki tangga keenam dan jelas, posisi itu takkan meloloskan kampiun dua edisi terakhir Copa America ke Piala Dunia 2018.

(Ramdani Bur)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya