Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Kisah Timnas Indonesia U-23 yang Kalah 1-3 dari AS Roma Era Francesco Totti pada 2014

Wikanto Arungbudoyo , Jurnalis-Senin, 19 Januari 2026 |16:04 WIB
Kisah Timnas Indonesia U-23 yang Kalah 1-3 dari AS Roma Era Francesco Totti pada 2014
Simak kisah Timnas Indonesia U-23 yang kalah 1-3 dari AS Roma era Francesco Totti pada 2014 (Foto: Facebook/RCTI Sports)
A
A
A

2. Fase Grup Asian Games 2014

AS Roma vs Timnas Indonesia U-23 (Foto: Facebook/RCTI Sports)
AS Roma vs Timnas Indonesia U-23 (Foto: Facebook/RCTI Sports)

Roma bahkan unggul 3-0 jelang turun minum. Lewat skema tendangan penjuru, bola tandukan Marco Boriello bersarang dengan manis di gawang Timnas Indonesia U-23.

Skuad asuhan Aji Santoso baru bisa memperkecil skor lewat Rasyid Bakrie di menit ke-57. Skor akhir 3-1 untuk kemenangan AS Roma.

Pengalaman bertanding melawan klub papan atas Liga Italia itu cukup membantu Timnas Indonesia U-23 di Asian Games 2014. Merah Putih mampu melaju ke 16 besar sebagai runner up Grup E di bawah Timnas Thailand U-23.

Sayangnya, langkah Indonesia terhenti di babak 16 besar oleh Timnas Korea Utara U-23. Pun begitu, pengalaman serta capaian di Asian Games 2014 cukup membantu pemain berkembang.

(Wikanto Arungbudoyo)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement