Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

John Herdman Panggil 2 Pemain Naturalisasi Tambahan dari Asia Tenggara agar Timnas Indonesia Juara Piala AFF 2026?

Ramdani Bur , Jurnalis-Sabtu, 17 Januari 2026 |08:48 WIB
John Herdman Panggil 2 Pemain Naturalisasi Tambahan dari Asia Tenggara agar Timnas Indonesia Juara Piala AFF 2026?
John Herdman bisa panggil 2 pemain naturalisasi tambahan ke Timnas Indonesia agar juara Piala AFF 2026. (Foto: FIFA.com)
A
A
A

2. Statistik Ilias Alhaft dan Jordy Wehrmann

Ilias Alhaft gabung Bangkok United di bursa transfer musim panas 2025. Dari 23 pertandingan bersama Bangkok United musim ini, Ilias Alhaft mengemas empat gol dan dua assist.

Jordy Wehrmann saat memperkuat Madura United
Jordy Wehrmann saat memperkuat Madura United

Kehadiran Ilias Alhaft dibutuhkan untuk memperkuat lini serang Timnas Indonesia. Ia dapat diandalkan sebagai winger kanan Timnas Indonesia.

Bagaimana dengan Jordy Wehrmann? Bersama Madura United, gelandang 26 tahun ini tampil produktif. Dari 17 pertandingan Super League 2025-2026, Jordy Wehrmann mengemas tiga gol dan tiga assist.

Ia dapat menjadi tandem ideal bagi Thom Haye di lini sentral dalam pola 3-4-3 racikan John Herdman. Jadi, bagaimana John Herdman, kepincut kepada aksi keduanya?

(Ramdani Bur)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement