Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Kisah Pratama Arhan, Bek Timnas Indonesia yang Setim dengan Anak Legenda Brasil Rivaldo di Bangkok United

Djanti Virantika , Jurnalis-Jum'at, 09 Januari 2026 |13:41 WIB
Kisah Pratama Arhan, Bek Timnas Indonesia yang Setim dengan Anak Legenda Brasil Rivaldo di Bangkok United
Rivaldinho dan Pratama Arhan. (Foto: Bangkok United)
A
A
A

2. Setim dengan Pratama Arhan

Adu Gaji Marselino Ferdinan dengan Pratama Arhan, Siapa Lebih Tinggi?

Kini, Rivaldinho pun jadi rekan setim Pratama Arhan. Pasalnya, Arhan diketahui juga membela klub Thailand, Bangkok United, saat ini.

Arhan sudah lebih dahulu berlabuh ke Bangkok United sejak setahun lalu. Tepatnya, eks pemain PSIS Semarang itu direkrut pada 7 Januari 2025.

Menarik kini menantikan kerja sama Arhan dengan Rivaldinho jika dimainkan bersama. Akankah mereka bisa membawa Bangkok United berkiprah manis?

(Djanti Virantika)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement