Sementara itu, Australia belum pasti lolos otomatis. Sebab, Timnas Arab Saudi masih bisa menggagalkan laju anak asuh Tony Popovic.
Saat ini, mereka duduk di posisi tiga dengan nilai 10 poin. Jika memenangi dua laga tersisa, termasuk melawan Australia pada 10 Juni, The Green Falcons yang bakal lolos.
Berikut Klasemen Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia:
1. Jepang: Main 9; Menang 6; Seri 2; Kalah 1; Poin 20; Selisih Gol 21 (24-3)
2. Australia: Main 9; Menang 4; Seri 4; Kalah 1; Poin 16; Selisih Gol 8 (14-6)
3. Arab Saudi: Main 8; Menang 2; Seri 4; Kalah 2; Poin 10; Selisih Gol -2 (4-6)
4. Indonesia: Main 8; Menang 2; Seri 3; Kalah 3; Poin 9; Selisih Gol -6 (8-14)
5. Bahrain: Main 8; Menang 1; Seri 3; Kalah 4; Poin 6; Selisih Gol -8 (5-13)
6. China: Main 8; Menang 2; Seri 0; Kalah 6; Poin 6; Selisih Gol -13 (6-19)
(Wikanto Arungbudoyo)