Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

5 Pemain Asia ini Pernah Menjadi Kapten di Klub Bundesliga, Nomor 1 Musuh Timnas Indonesia!

Wikanto Arungbudoyo , Jurnalis-Senin, 03 Februari 2025 |16:59 WIB
5 Pemain Asia ini Pernah Menjadi Kapten di Klub Bundesliga, Nomor 1 Musuh Timnas Indonesia!
Jackson Irvine termasuk pemain Asia yang menjadi kapten di klub Bundesliga (Foto: FC St. Pauli)
A
A
A

3. Makoto Hasebe

Makoto Hasebe (AFP)

Pemain satu ini dianggap sebagai salah satu legenda besar Asia di Jerman. Hasebe malang melintang di Negeri Panser, bahkan sempat jadi kapten untuk Eintracht Frankfurt pada Januari 2021 hingga Juni 2022.

Pria asal Jepang ini mampu mempersembahkan trofi Liga Europa 2021-2022 untuk Die Adler. Hasebe mengakhiri kariernya di klub tersebut dan banting setir menjadi pelatih.

2. Wataru Endo

Wataru Endo merumput di Liga Jerman bersama VfB Stuttgart (Foto: Instagram/@endowataru)

Pemain satu ini merupakan salah penerus ban kapten Hasebe di Timnas Jepang. Endo juga pernah jadi kapten di VfB Stuttgart pada 2021-2023.

Sayangnya, hasil-hasil yang diraih klub cukup buruk pada musim tersebut. Endo bahkan pergi pada akhir musim 2023 untuk bergabung dengan Liverpool.

 

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement