Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Pandit Vietnam Prediksi Timnas Indonesia Imbangi Australia di Kualifikasi Piala Dunia 2026!

Cikal Bintang , Jurnalis-Minggu, 08 September 2024 |15:34 WIB
Pandit Vietnam Prediksi Timnas Indonesia Imbangi Australia di Kualifikasi Piala Dunia 2026!
Timnas Indonesia diprediksi pandit Vietnam bisa imbangi Timnas Australia di Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia (Foto: PSSI)
A
A
A

Meski demikian, pria asal Vietnam itu memperingatkan Timnas Indonesia untuk berhati-hati pada laga mendatang. Sebab menurutnya, Australia tentu tidak ingin kehilangan poin lagi di pertandingan kedua.

“Australia kehilangan satu pemain kemarin dan kalah dari Bahrain,” kata Quang Huy.

Timnas Australia

“Laga berikutnya mereka sangat bertekad. Tapi bertemu Indonesia melelahkan. Skor Indonesia sangat tinggi,” tandasnya.

Ada pun, pertandingan Timnas Indonesia versus Australia bisa disaksikan secara langsung di RCTI. Sepak mula pertandingan itu akan berlangsung pada pukul 19.00 WIB.

(Wikanto Arungbudoyo)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement