Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

5 Alasan Timnas Indonesia U-22 Bakal Menang Telak atas Filipina di SEA Games 2023, Nomor 1 Punya Rekor Pertemuan Manis!

Djanti Virantika , Jurnalis-Sabtu, 29 April 2023 |06:20 WIB
5 Alasan Timnas Indonesia U-22 Bakal Menang Telak atas Filipina di SEA Games 2023, Nomor 1 Punya Rekor Pertemuan Manis!
Timnas Indonesia U-22 kala berlatih jelang SEA Games 2023. (Foto: PSSI)
A
A
A

1. Catatan Manis Timnas Indonesia vs Filipina di SEA Games

Timnas Indonesia U-22

Terakhir, alasan penting Timnas Indonesia U-22 bakal menang telak atas Filipina di SEA Games 2023 adalah catatan manis kala berhadapan di SEA Games. Ya, ini Timnas Indonesia sudah beberapa kali bersua Filipina di SEA Games.

Sejak ikut SEA Games pada 1977, Timnas Indonesia sudah sembilan kali bersua Filipina. Hasilnya, Timnas Indonesia berhasil meraih delapan kemenangan dan satu hasil imbang. Dengan begitu, Timnas Indonesia belum pernah kalah kala melawan Filipina.

Tentunya, ini bisa jadi modal penting bagi Timnas Indonesia dalam melawan Filipina lagi pada sore nanti. Witan Sulaeman bisa menambah catatan manis skuad Garuda atas Filipina di SEA Games.

(Djanti Virantika)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement