Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

5 Rekor Spesial di Dunia Sepakbola yang Mustahil Diciptakan Lagi, Nomor 1 Ritchie De Laet

Dimas Khaidar , Jurnalis-Senin, 03 April 2023 |14:46 WIB
5 Rekor Spesial di Dunia Sepakbola yang Mustahil Diciptakan Lagi, Nomor 1 Ritchie De Laet
Berikut 5 rekor spesial dunia sepakbola yang sulit diciptakan lagi (Foto: Twitter/lcfc))
A
A
A

1. Rekor Ritchie De Laet

Ritchie De Laet

Ritchie De Laet merupakan mantan pemain Leicester City yang dipinjamkan ke Middlesbrough pada musim dingin 2016 lalu. Menariknya, Ritchie De Laet berhasil mencatatkan rekor apik yakni meraih dua gelar divisi dalam satu musim di dua klub berbeda.

Pada musim 2015-2016, Middlesbrough sukses meraih gelar Championship (divisi 2 Liga Inggris). Sementara di waktu yang sama, Leicester City juga berhasil memenangkan Liga Inggris 2015-2016.

Ritchie De Laet sebelumnya telah tampil sebanyak 12 pertandingan untuk Leicester City sebelum hengkang dengan status pinjaman. Dengan demikian, dia memenuhi persyaratan minimum yang diperlukan untuk mendapatkan medali pemenang Liga Inggris yang mana dia juga meraih medali Championship.

(Dimas Khaidar)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement