Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Demi Bawa Lionel Messi Samai Capaian Diego Maradona, Rodrigo De Paul Sebut Argentina Siap Berjuang di Piala Dunia 2022

Andri Bagus Syaeful , Jurnalis-Rabu, 14 Desember 2022 |19:19 WIB
Demi Bawa Lionel Messi Samai Capaian Diego Maradona, Rodrigo De Paul Sebut Argentina Siap Berjuang di Piala Dunia 2022
Rodrigo De Paul sebut Timnas Argentina siap berjuang demi bawa Lionel Messi samai raihan Diego Maradona (Foto: Reuters)
A
A
A

Argentina kini lolos ke babak final Piala Dunia edisi kali ini. La Albiceleste saat ini tinggal menunggu lawan dari pemenang di laga Prancis kontra Maroko yang akan tersaji pada Kamis (15/12/2022) dini hari WIB di Stadion Al Bayt, Qatar.

Lionel Messi

Piala Dunia 2022, dikabarkan menjadi kesempatan terakhir pemain Paris Saint-Germain (PSG) itu merebut gelar juara. Sebab, usianya kini sudah memasuki 35 tahun dan berpotensi akan gantung sepatu dari timnas.

Jadi, sangat tipis kemungkinan pemain berjuluk La Pulga itu akan tampil pada Piala Dunia 2026. Oleh dikarenakan, nantinya Messi sudah menginjak angka 39 tahun.

(Dimas Khaidar)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement