Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Lolos ke Final Piala Dunia 2022, Lionel Messi Curhat Betapa Bahagianya Main Bersama Argentina

Ilham Sigit Pratama , Jurnalis-Rabu, 14 Desember 2022 |07:26 WIB
Lolos ke Final Piala Dunia 2022, Lionel Messi Curhat Betapa Bahagianya Main Bersama Argentina
Lionel Messi senang dengan permainannya bersama Argentina di Piala Dunia 2022. (Foto: Reuters)
A
A
A

“Pertandingan sebelumnya (melawan Belanda) adalah pengorbanan besar. Hari ini kami lelah tapi kami mengeluarkan kekuatan untuk meraih kemenangan,” ujar pemain berusia 35 tahun itu.

Argentina vs Kroasia

“Kami bermain sangat baik, kami lebih suka bermain seperti ini karena kami tahu mereka tidak akan menguasai bola. Kami tahu kami harus lari. Kami mempersiapkan diri dengan sangat baik,” imbuh Messi.

Argentina kini hanya menunggu pemenang laga antara Prancis vs Maroko. Laga itu akan dihelat di Al-Bayt Stadium, Al-Khor, Kamis 15 Desember 2022 dini hari WIB.

(Rivan Nasri Rachman)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement