Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Lionel Messi Banjir Pujian Usai Lolos ke Perempatfinal Piala Dunia 2022, Pelatih Australia: Argentina Harus Bangga Punya Pemain sepertinya!

Andika Rachmansyah , Jurnalis-Minggu, 04 Desember 2022 |09:59 WIB
Lionel Messi Banjir Pujian Usai Lolos ke Perempatfinal Piala Dunia 2022, Pelatih Australia: Argentina Harus Bangga Punya Pemain sepertinya!
Lionel Messi bawa Timnas Argentina lolos ke perempatfinal Piala Dunia 2022. (Foto: Reuters)
A
A
A

“Saya mendapat hak istimewa untuk bermain melawan Diego Maradona, dan sekarang saat melatih melawan Messi. Mereka berdua adalah pemain yang luar biasa,” ungkapnya.

“Argentina seharusnya sangat bangga dan senang memiliki pemain sekaliber itu,” jelas Arnold.

Lionel Messi

Dengan kekalahan itu, Australia harus angkat koper dari Piala Dunia 2022. Sementara La Albiceleste, mereka terus melaju ke babak perempatfinal.

Di babak perempatfinal, Argentina akan menghadapi lawan tangguh, yaitu Belanda. Pertandingan tersebut dijadwalkan berlangsung di Stadion Lusail, Doha, Qatar, Sabtu 10 Desember 2022.

(Djanti Virantika)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement