Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

7 Negara Terbaik dalam Olahraga Sepakbola, Nomor 1 Langganan Juara Piala Dunia

Destriana Indria Pamungkas , Jurnalis-Jum'at, 04 November 2022 |18:41 WIB
7 Negara Terbaik dalam Olahraga Sepakbola, Nomor 1 Langganan Juara Piala Dunia
Berikut 7 negara terbaik dalam olahraga sepakbola (Foto: FIFA)
A
A
A

4. Belanda

Timnas Belanda

Masih di daratan Eropa, berikutnya ada Belanda yang masuk kategori negara terbaik dalam olahraga sepakbola. Meski belum pernah mencicipi juara Piala Dunia, tim Oranye pernah mentas 3 kali di final Piala Dunia.

Di mana dalam ketiga final itu, Belanda selalu meraih predikat runner up. Itu diraih pada Piala Dunia edisi 1974, 1978, dan 2010. Akan tetapi, Belanda sudah pernah menjadi juara Piala Eropa satu kali, yang diraih pada 1988.

3. Inggris

Timnas Inggris

Selanjutnya, ada Inggris salah satu negara terbaik dalam olahraga sepakbola. Tak perlu jauh-jauh menilik prestasi Inggris di kancah dunia.

Coba lihat betapa terkenalnya Liga Inggris, yang merupakan paling populer dan bergengsi di dunia. Tak heran jika negara ini ditunjuk sebagai salah satu negara tersukses dalam sepakbola.

Sejumlah klub pun memiliki banyak penggemar, seperti Manchester United, Manchester City, Chelsea, dan lainnya. Selain itu, Timnas Inggris juga pernah mencicipi juara Piala Dunia edisi 1966.

Ditambah juga tanah Ratu Elizabeth merupakan penghasil pesepakbola top dunia. Sebut saja seperti sosok Wayne Rooney, David Beckham, Gary Lineker, dan lainnnya.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement