3. Romain Faivre

Di urutan ketiga, ada nama Romain Faivre. Dia dibidik AC Milan usai kehilangan Hakan Calhanoglu yang memilih hijrah ke Inter Milan.
Namun sayangnya, usaha AC Milan merekrut Romain Faivre gagal berbuah manis. Sebab, klub Romain Febvre, Brest, meminta mahar sebesar 15 euro atau senilai Rp228 miliar dari AC Milan. Milan pun tak mampu memenuhi permintaan itu.
2. Boubacar Kamara

Lalu, ada Boubacar Kamara. Dia dibidik AC Milan usai kontraknya bersama Marseille diketahui akan segera berakhir. Namun, usaha Milan menggaet Boubacar Kamara tak berjalan mulus.
AC Milan harus bersaing dengan sejumlah klub elite Eropa lain yang memang mengincar Boubacar Kamara juga. Salah satunya adalah Manchester United. Meski dibidik banyak klub elite Eropa, dia akhirnya berlabuh ke Aston Villa.