Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

5 Pesepakbola Bintang yang Kesal Usai Tumbang di Perebutan Gelar Ballon dOr, Nomor 1 Kesal Man United Dibantai Liverpool

Rachmat Fahzry , Jurnalis-Senin, 25 Oktober 2021 |16:01 WIB
5 Pesepakbola Bintang yang Kesal Usai Tumbang di Perebutan Gelar Ballon dOr, Nomor 1 Kesal Man United Dibantai Liverpool
Cristiano Ronaldo peraih lima trofi Ballon dOr. (Foto/Reuters)
A
A
A

LIMA pesepakbola bintang yang kesal usai tumbang di perebutan gelar Ballon d’Or akan diulas dalam artikel ini. Ballon d’Or adalah penghargaan individu paling bergengsi dalam sepakbola.

Ballon d'Or telah didominasi oleh Lionel Messi dan Cristiano Ronaldo. Dalam 12 edisi terakhir, Lionel Messi telah memenangkan penghargaan enam kali, sementara Cristiano Ronaldo telah memenangkannya lima kali.

Luka Modric adalah satu-satunya pemain yang berhasil mematahkan dominasi keduanya mereka. Dia memenangkan penghargaan pada tahun 2018.

Terlepas dari itu, sejumlah nama pemain sepakbola berlabel bintang pernah kesal karena kalah dalam perebutan trofi. Berikut lima di antaranya:

5. Franck Ribery

Eks pemain Tim Nasional (Timnas) Prancis ini seharusnya layak mendapatkan trofi Ballon d’Or 2013. Ia meraih treble winners bersama Bayern Munich dan berperan penting akan kesuksesan tim tersebut pada msim 2012-2013.

Foto/Fiorentina

Meski demikian, Ribery justmalah kalah dari Cristiano Ronaldo yang hanya apik di sektor individu. Ronaldo mampu mencetak 55 gol dari 55 pertandingan. Namun, prestasi itu sudah cukup mengalahkan Ribery yang lebih baik dari Ronaldo.

4. Thierry Henry

Thierry Henry adalah satu pemain depan hebat pada zamannya. Pada 2001 dia merasa kesal karena kalah dari Michael Owen yang meraih Ballon d’Or. Kemarahan Henry disampaikan cerita oleh rekan setimnya di Timnas Prancis, Emmanuel Petit.

Baca juga: 5 Calon Kuat Pelatih Pengganti Ole Gunnar Solskjaer di Manchester United, Nomor 1 Siap Bawa 2 Pemain

Foto/Daily Mail

“Saya ingat ketika (Prancis) menghadapi Cile di Santiago. Saat berada di ruang ganti, Thierry Henry mendengar kabar bahwa Michael Owen memenangkan Ballon dOr 2001. Saat itu Henry sangat kecewa,” ungkap Petit mengutip dari Goal International.

Baca juga: 5 Kandidat Pemenang Trofi Ballon dOr 2021 per Oktober, Nomor 1 Andalan Baru PSG

Namun, secara individu, Owen lebih baik dari Henry. Dia berhasil membantu Liverpool meraih Piala FA, Piala Piala Liga Inggris dan Liga Eropa pada 2000-2001. Michael Owen juga mampu mencetak 24 gol dari 46 pertandingan

Sedangkan hanya mengemas 22 gol dari 53 pertandingan. Dia pun gagal membantu Arsenal meraih satu pun trofi pada 2000-2001.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement