Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Brentford Kalah Tipis dari Chelsea, Thomas Frank dengan Pede Sebut The Blues Beruntung

Cikal Bintang , Jurnalis-Minggu, 17 Oktober 2021 |08:03 WIB
Brentford Kalah Tipis dari Chelsea, Thomas Frank dengan <i>Pede</i> Sebut The Blues Beruntung
Brentford kalah tipis 0-1 dari Chelsea (Foto: Reuters)
A
A
A

“Mereka (Chelsea) meraih kemenangan. Mereka mendapat kemenangan yang sangat, sangat beruntung di sini (kandang Brentford) hari ini dan itulah mengapa itu sangat mengesankan,” tambahnya.

Lebih lanjut, Frank menjelaskan, bahwa yang menjadikan ia bangga terhadap anak asuhnya lantaran berani bermain terbuka melawan jawara Liga Champions 2020-2021. Sebagaimana diketahui, anak asuhnya hanyalah tim promosi di Liga Inggris 2021-2022.

Thomas Frank (Foto: Reuters)

“Tiga bulan lalu, empat bulan lalu mereka memenangkan Liga Champions (2020-2021) dan kami dipromosikan melalui babak play-off. Itulah mengapa itu sangat mengesankan,” lanjutnya.

“Apa yang kami lakukan tadi. Jika Anda memainkan permainan ini lagi, kami menang sembilan dari 10. Seharusnya sebaliknya. Saya benar-benar ingin membangun ini,” pungkasnya.

(Andika Pratama)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement