Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Jelang Hadapi Man United, Bek Aston Villa Ini Ngaku Tak Gentar Hadapi Cristiano Ronaldo

Rivan Nasri Rachman , Jurnalis-Sabtu, 25 September 2021 |17:45 WIB
Jelang Hadapi Man United, Bek Aston Villa Ini <i>Ngaku</i> Tak Gentar Hadapi Cristiano Ronaldo
Pemain Manchester United, Cristiano Ronaldo. (Foto: Reuters)
A
A
A

Tentunya Cash dan rekan setimnya di Villa harus bekerja keras jika memang ingin menghentikan Ronaldo. Pasalnya dari dua pertandingan yang sudah diikuti Ronaldo bersama Man United di Liga Inggris 2021-2022, mantan penggawa Juventus itu tercatat sudah mencetak tiga gol.

Ronaldo masih tak terhentikan dan jelas akan menjadi ujung tombak Man United saat menjamu Villa di Old Trafford nanti. Jadi, rasa-rasanya pekerjaan Cash tidak akan mudah untui menghentikan The Red Devils.

Cristiano Ronaldo

Terlebih Man United sampai saat ini masih belum terkalahkan di lima laga awal Liga Inggris 2021-2022. Sedangkan Villa justru sudah menelan dua kekalahan dan yang terakhir mereka dihabisi Chelsea 0-3 di Stamford Bridge.

Jadi, Cash dan kawan-kawan benar-benar harus bekerja ekstra jika mau mencuri poin di kandang Man United. Mereka juga perlu ingat bahwa tak hanya Ronaldo pemain yang harus diwaspadai saat melawan Man United nanti.

(Rachmat Fahzry)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement