Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Banyak Pemain Bintang, Maman Abdurrahman: Tak Ada yang Melebihi Nama Besar Persija

Avirista Midaada , Jurnalis-Jum'at, 09 April 2021 |14:22 WIB
Banyak Pemain Bintang, Maman Abdurrahman: Tak Ada yang Melebihi Nama Besar Persija
Para pemain Persija Jakarta. (Foto: Twitter/@persija_jkt)
A
A
A

MALANG Persija Jakarta memiliki sederet pemain bintang nan berkualitas di ajang Piala Menpora 2021 ini. Perpaduan pemain asing berkualitas dengan pemain lokal serta naturalisasi membuat Persija Jakarta menjadi tim yang diperhitungkan dalam perebutan juara Piala Menpora 2021.

Nama-nama seperti Marco Motta, Marko Simic, Yann Motta Pinto, hingga gelandang Timnas Nepal, Rohit Chand jadi yang selalu disoroti setiap Persija bermain. Belum lagi, ada nama-nama pemain naturalisasi, seperti Marc Klok dan bek tangguh, Otavio Dutra.

Para pemain Persija Jakarta

Dari deretan nama lokal, ada penjaga gawang langganan Timnas Indonesia, Andritany Ardhiyasa, kemudian Ramdani Lestaluhu, Riko Simanjuntak, dan Osvaldo Haay yang tak kalah menetereng. Kemudian, ada juga nama pemain senior, macam Maman Abdurrahman dan Tony Sucipto.

BACA JUGA: Persija Miliki Paket Komplet, Barito Putera Punya Tekad Lolos ke Semifinal Piala Menpora 2021

BACA JUGA: Persija Siap Mainkan Rohit Chand dan Marc Klok saat Lawan Barito Putera

Banyaknya pemain berkualitas bintang di kubu Persija Jakarta ditanggapi Maman Abdurrahman. Pemain senior ini menganggap semua pemain memiliki kesempatan bermain yang sama. Semuanya hanya bergantung pada strategi yang dibutuhkan.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement