Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Hasil Liga Inggris Semalam: Liverpool Dipermalukan Everton, Chelsea Imbang

Bagas Abdiel , Jurnalis-Minggu, 21 Februari 2021 |05:17 WIB
Hasil Liga Inggris Semalam: Liverpool Dipermalukan Everton, Chelsea Imbang
Liverpool vs Everton (Foto: Reuters)
A
A
A

Selanjutnya duel tim papan bawah yang mempertemukan Fulham vs Sheffield United juga berlangsung menarik. Fulham yang tampil di kandang sendiri berhasil memenangi laga kontra Sheffield dengan skor tipis 1-0.

Lalu pertarungan tim papan bawah lainnya mempertemukan Burnley melawan West Bromwich Albion. Sayangnya tak ada pemenang dari laga ini. Kedua tim harus puas bermain imbang dengan skor akhir 0-0.

Southampton vs Chelsea

Berikut Hasil Liga Inggris 2020-2021 Semalam

Southampton vs Chelsea: 1-1

Burnley vs West Bromwich Albion: 0-0

Liverpool vs Everton: 0-2

Fulham vs Sheffield United: 1-0

(Rachmat Fahzry)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement