1. Liverpool
Nike membuat bersama Liverpool sebagai pembuta jersey The Reds. Dan mereka berhasil. Dominan dengan warna merah khas Liverpool, warna hijau menjadi penyempurna di bagian kerah dan lengan.
(Ramdani Bur)