Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

5 Pemain Man United yang Pernah Terlibat Skandal, Nomor 2 Tersandung Video Asusila

Admiraldy Eka Saputra , Jurnalis-Jum'at, 17 Juli 2020 |15:00 WIB
5 Pemain Man United yang Pernah Terlibat Skandal, Nomor 2 Tersandung Video Asusila
Mantan penggawa Man United, David Beckham (Foto: Reuters)
A
A
A

1. David Beckham


Meski tak lagi aktif sebagai pemain, David Beckham masih jadi salah satu pesepakbola yang kerap jadi sorotan media. Kehidupannya yang nyaris sempurna membuat Beckham dijadikan panutan oleh para pesepakbola muda saat ini.

Tapi siapa sangka, Beckham juga pernah terlibat skandal saat masih aktif sebagai pemain. Pada medio 1990-an, David Beckham sering diisukan dengan kasus perselingkuhan dengan beberapa wanita.

Lalu pada 2004, seorang wanita bernama Rebecca Loos yang pada saat itu tercatat sebagai asisten pribadi pesepakbola tersebut mengklaim memiliki hubungan asmara dengan suami Victoria tersebut.

(Ramdani Bur)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement