Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Lippi Sedikit Kecewa jika Liga Italia 2019-2020 Harus Dihentikan

Hendry Kurniawan , Jurnalis-Kamis, 09 April 2020 |23:12 WIB
Lippi Sedikit Kecewa jika Liga Italia 2019-2020 Harus Dihentikan
Juventus vs Lazio (Foto: Media Juventus)
A
A
A

“Lazio mengalami musim yang luar biasa. Mereka memiliki pemain yang sangat kuat dan mengalami musim yang hebat. Semua prasyarat ada bagi mereka untuk menyelesaikan musim dengan baik,” ujar Lippi kepada TMW Radio, Kamis (9/4/2020).

“Seperti biasa, Juventus kuat, sementara Inter telah berkembang. Ini merupakan tahun yang aneh bagi Napoli yang mungkin berada di akhir siklus mereka,” lanjut pelatih yang mengantarkan Timnas Italia juara Piala Dunia 2006 tersebut.

(Ramdani Bur)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement