Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Sang Agen Sebut Madrid Telah Rugi Lepaskan Theo Hernandez ke Milan

Rivan Nasri Rachman , Jurnalis-Kamis, 26 Maret 2020 |17:47 WIB
Sang Agen Sebut Madrid Telah Rugi Lepaskan Theo Hernandez ke Milan
Theo Hernandez. (Foto: ForzaItalianFootball)
A
A
A

MILAN Fullback kiri AC Milan, Theo Hernandez bisa dikatakan telah mengawali musim yang cukup baik di awal Liga Italia 2019-2020. Meski pada musim tersebut adalah tahun pertamanya tampil Italia, namun Theo mampu memperlihatkan performa yang luar biasa.

Theo bahkan sudah menjadi bagian dari skuad utama Milan. Ia kerap kali mencetak gol dan memberikan assist penting. Padahal posisinya adalah bek sayap kiri.

Baca Juga: Bintang Sepakbola Liga Inggris Bersatu untuk Lawan Corona

Theo Hernandez

Dengan apiknya penampilan Theo itu, sang agen, Manuel Garcia Quilon, merasa Real Madrid seharusnya menyesal melepaskan pemain asal Prancis itu begitu saja. Sebab Quilon melihat Theo sudah berhasil memperlihatkan kemampuan dirinya yang sangat hebat, terlebih ia masih berusia 22 tahun

Quilon berkata seperti itu bukan berarti menyalahkan Madrid sepenuhnya. Karena ia tahu, klub sebesar Madrid sulit memberikan waktu bermain kepada pemain muda seperti Theo, sekali pun pemain tersebut memiliki bakat yang luar biasa

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement