Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

James Rodriguez Tak Bersinar di Madrid karena Ulahnya Sendiri

Ezha Herdanu , Jurnalis-Selasa, 04 Februari 2020 |08:09 WIB
James Rodriguez Tak Bersinar di Madrid karena Ulahnya Sendiri
James Rodriguez (Foto: @jamesrodriguez)
A
A
A

MADRID – Salah satu pengamat sepakbola kenamaan asal Spanyol, Jose Samano, memberikan analisis terkait karier James Rodriguez bersama Real Madrid. Samano menilai James gagal bersinar bersama Madrid karena kesalahannya sendiri.

Sebagaimana diketahui, James kembali memperkuat Madrid usai masa peminjamannya di Bayern Munich berakhir pada musim panas kemarin. Namun sayangnya, keputusan James memilih kembali ke Madrid nyatanya tak berjalan sesuai ekspektasi.

Baca Juga: Luka Jovic Heran Mengapa Dirinya Melempem di Madrid

James jarang mendapatkan waktu bermain bersama skuad utama Madrid di musim 2019-2020. Terhitung personel tim nasional (Timnas) Kolombia tersebut hanya dipercaya bermain sebanyak 12 laga dengan hanya menyumbangkan satu gol serta dua assist.

Banyak menilai performa minor James bersama Madrid lantaran dirinya tidak memiliki hubungan baik dengan sang pelatih, yakni Zinedine Zidane. Namun pandangan berbeda justru diutarakan oleh Samano. Ia menilai kegagalan James bersinar bersama Madrid karena ulahnya sendiri.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement