Gol tersebut sekaligus membawa Arsenal menelan kekalahan kedua dari lima laga terakhir yang mereka mainkan. Hasil ini juga menjadikan Arsenal tertahan di peringkat ke-10 di klasemen sementara Liga Inggris 2019-2020 dengan koleksi 19 poin.

Berikut susunan pemain Arsenal vs Brighton di pekan ke-15 Liga Inggris 2019-2020
Brighton & Hove Albion XI (4-3-2-1): Mat Ryan; Steven Alzate, Adam Webster, Lewis Dunk (c), Dan Burn; Davy Propper, Dale Stephens, Aaron Mooy; Pascal Gross, Aaron Connolly; Neal Maupay.
Cadangan: David Button, Yves Bissouma, Bernardo, Shane Duffy, Martin Montoya, Leandro Trossard, Glenn Murray.
Arsenal (4-2-3-1): Bernd Leno; Hector Bellerin, Sokratis, David Luiz, Sead Kolasinac; Granit Xhaka, Lucas Torreira; Pierre-Emerick Aubameyang (c), Joe Willock, Mesut Ozil; Alexandre Lacazette.
Cadangan: Kieran Tierney, Nicolas Pepe, Reiss Nelson, Gabriel Martinelli, Emiliano Martinez, Calum Chambers, Matteo Guendouzi.
(Fetra Hariandja)