Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Timnas Indonesia Hadapi Vietnam, Lilipaly Lupakan Hasil Buruk

Ramdani Bur , Jurnalis-Senin, 14 Oktober 2019 |16:55 WIB
Timnas Indonesia Hadapi Vietnam, Lilipaly Lupakan Hasil Buruk
Lilipaly siap bawa Indonesia raih hasil positif atas Vietnam. (Foto: PSSI)
A
A
A

Untuk laga kontra Vietnam, PSSI telah melepas 17 ribu tiket ke publik. Tentu harapannya, dukungan maksimal dapat diberikan masyarakat Bali dan sekitarnya kepada Timnas Indonesia. Sebab, hanya dukungan maksimal dari suporter yang dapat membantu skuad Garuda meraih kemenangan.

Timnas Indonesia

(Indonesia saat menang 2-1 atas Vietnam di Stadion Pakansari)

Catatan Indonesia saat menggelar laga kandang di luar Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK) pun cukup baik. Terakhir bertemu Vietnam di Tanah Air, PSSI pun menggelar laga Timnas Indonesia vs Golden Stars –julukan Vietnam– di luar SUGBK, tepatnya Stadion Pakansari. Saat itu, Timnas Indonesia menang 2-1 atas Vietnam dan harapannya, hasil serupa dapat disabet Fano Lilipaly dan kawan-kawan.

(Ramdani Bur)

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement