Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

Jadwal Leg II Playoff Liga Champions 2018-2019 Dini Hari Nanti

Ramdani Bur , Jurnalis-Rabu, 29 Agustus 2018 |16:56 WIB
Jadwal <i>Leg II Playoff</i> Liga Champions 2018-2019 Dini Hari Nanti
Skuad Benfica saat menjalani latihan. (Foto: @SLBenfica)
A
A
A

DINI hari nanti akan digelar tiga pertandingan untuk menentukan tiga klub terakhir yang akan lolos ke Fase Grup Liga Champions 2018-2019. Tiga pertandingan itu bertajuk leg II playoff Liga Champions 2018-2019.

Tiga pertandingan itu mempertemukan Red Bull Salzburg (Austria) vs Crvena Zvezda (Kroasia), PSV Eindhoven (Belanda) vs BATE Borisov (Bulgaria) dan PAOK (Yunani) kontra Benfica (Portugal). Jika melihat hasil yang didapat di pertemuan pertama, Red Bull Salzburg, PSV dan PAOK memiliki kesempatan yang lebih besar untuk melaju ke fase grup.

Red Bull di laga pertama sanggup menahan Crvena Zvezda 0-0 di Kroasia. Selanjutnya, PSV secara dramatis menumbangkan BATE 3-2. Kemudian, PAOK menahan Benfica 1-1 di Portugal. Meski begitu, bukan berarti Crvena Zvezda, BATE dan Benfica tidak memiliki peluang.

Halaman:
      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement