Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement

5 Pemain yang Ingin Didatangkan Man United pada Musim Panas 2018, Nomor 2 Pengganti Pogba

Ramdani Bur , Jurnalis-Rabu, 14 Maret 2018 |11:33 WIB
5 Pemain yang Ingin Didatangkan Man United pada Musim Panas 2018, Nomor 2 Pengganti Pogba
Doucoure dibidik Man United. (Foto: AFP/Adrian Dennis)
A
A
A

4. Eric Dier (Tottenham Hotspur)

(Foto: AFP/Justin Tallis)

Sama seperti Sokratis, Dier juga wajib dihadirkan agar pertahanan Man United semakin kukuh musim depan. Bek Tim Nasional (Timnas) Inggris itu juga memiliki kelebihan, yakni dapat ditempatkan sebagai holding midfielder.

Sebenarnya Dier bukanlah incaran baru Man United. Pada bursa transfer musim panas 2017, Man United sudah membidik Dier. Namun, tawaran demi tawaran yang diajukan kubu Man United selalu ditolak The Lilywhites –julukan Tottenham. Kali ini, Man United akan menawar Dier di angka 55 juta pounds atau sekira Rp1 triliun.

      
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Berita Terkait
Telusuri berita bola lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement