Live Malam Ini! Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia U-20 vs Timnas Yordania U-20 di U-20 Challenge Series 2025

Wikanto Arungbudoyo, Jurnalis
Jum'at 24 Januari 2025 08:02 WIB
Timnas Indonesia U-20 akan menghadapi Timnas Yordania U-20 di U-20 Challenge Series 2025, simak jadwalnya (Foto: PSSI)
Share :

3. Pematangan

Mengingat ini laga uji coba, Indra tentu akan memanfaatkan sebaik mungkin untuk pematangan strategi. Ia juga perlu melihat kinerja semua pemain sebelum memutuskan skuad final di Piala Asia U-20.

Berikut Jadwal Siaran Langsung Timnas Indonesia U-20 vs Timnas Yordania U-20 di U-20 Challenge Series 2025:

Jumat (24/1/2025) pukul 19.30 WIB – live di Indosiar

(Wikanto Arungbudoyo)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya