Erick Thohir Soroti Timnas Malaysia yang Mulai Bangun Kekuatan: Kami Juga Jangan Berpuas Diri!

Andri Bagus Syaeful , Jurnalis
Rabu 18 Desember 2024 23:11 WIB
Erick Thohir soal penampilan Timnas Indonesia. (Foto: PSSI)
Share :

Kini, Timnas Indonesia dan juga Malaysia sama-sama tengah berlaga di Piala AFF 2024. Keduanya sama-sama masih berjuang lolos ke semifinal Piala AFF 2024.

Saat ini, Skuad Garuda -julukan Timnas Indonesia- ada di urutan kedua pada klasemen sementara Grup B dengan 4 poin. Sementara Malaysia, mereka mengisi posisi keempat di Grup A dengan 4 poin juga.

Selain di Piala AFF 2024, Timnas Indonesia juga sedang berjuang dalam putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia. Saat ini, skuad Garuda berada di posisi ketiga klasemen Grup C dengan enam poin.

(Djanti Virantika)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya