Hitung-hitungan Ranking FIFA Timnas Indonesia jika Menang atas Arab Saudi di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Ramdani Bur, Jurnalis
Kamis 05 September 2024 13:26 WIB
Berikut hitung-hitungan ranking FIFA Timnas Indonesia jika berhasil mengalahkan Arab Saudi dini hari nanti (Foto: PSSI)
Share :

Bagaimana jika kalah? Timmas Indonesia akan kehilangan 5,62 poin.

Kondisi itu membuat poin Timnas Indonesia menjadi 1,103.11 angka. Timnas Indonesia pun tak beranjak dari peringkat 134 dunia.

Karena itu, menarik menanti apa hasil yang didapat Timnas Indonesia menghadapi Arab Saudi. Harapannya, minimal hasil imbang dapat dibawa pulang Timnas Indonesia ke Tanah Air.

Hasil positif dapat meningkatkan mental Timnas Indonesia. Hal itu saat menjamu Australia di matchday kedua Grup C di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Selasa 10 September 2024 pukul 19.00 WIB.

(Admiraldy Eka Saputra)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya