5 Negara yang Miliki Skuad Paling Mahal di Euro 2024, Nomor 1 Tembus Rp26,5 Triliun!

Ramdani Bur, Jurnalis
Jum'at 14 Juni 2024 07:06 WIB
Timnas Inggris, 1 dari 5 negara yang miliki skuad paling mahal di Euro 2024. (Foto: REUTERS)
Share :

3. Timnas Portugal (Rp18,3 Triliun)

Total harga pasaran skuad Timnas Portugal di Euro 2024 mencapai Rp18,3 triliun. Rafael Leao (AC Milan) tercatat sebagai personel termahal Timnas Portugal dengan angka 90 juta euro (Rp1,5 triliun)

Seleccao das Quinas -julukan Timnas Portugal- tergabung di Grup F bareng Turki, Georgia dan Republik Ceko. Di atas kertas, Timnas Portugal bisa melewati grup ini dengan mudah.

2. Timnas Prancis (Rp21,5 Triliun)

Timnas Prancis menduduki posisi dua dengan skuad termahal yakni Rp21,5 triliun. Seperti yang kita tahu, pemain termahal di skuad Les Bleus adalah Kylian Mbappe yang harganya mencapai 180 juta euro atau sekira Rp3,14 triliun.

Les Blues tergabung di Grup D bersama Austria, Polandia dan Belanda. Laga-laga Grup D dijadikan Prancis sebagai pemanasan sebelum tampil menggila di fase gugur Euro 2024.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya