Jadi Pahlawan Atalanta di Final Liga Eropa 2023-2024, Ademola Lookman Diincar Barcelona

Cikal Bintang, Jurnalis
Sabtu 25 Mei 2024 00:05 WIB
Ademola Lookman mengantarkan Atalanta meraih trofi juara Liga Europa 2023-2024 (Foto: Reuters)
Share :

“Direktur Barcelona Deco dan Krkic berada di tribun Stadion Aviva dan sangat terkesan dengan Lookman di final Liga Eropa, percaya bahwa dia akan cocok untuk skuad di Catalonia,” tulis Football Italia.

Ademola Lookman sendiri saat ini masih memiliki kontrak bersama Atalanta hingga Juni 2026. Sejak bergabung pada 2022, Lookman telah mencatatkan 30 gol dan 16 assist dari 76 penampilan bersama La Dea di semua kompetisi.

(Admiraldy Eka Saputra)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya