3 Catatan Apik Diukir Timnas Indonesia meski Kalah 1-3 dari Jepang di Piala Asia 2023, Termasuk Selalu Cetak Gol di Setiap Laga!

Rio Eristiawan, Jurnalis
Rabu 24 Januari 2024 22:37 WIB
Timnas Indonesia kala berlaga di Piala Asia 2023. (Foto: Reuters)
Share :

Selama tampil di babak grup Piala Asia 2023, Timnas Indonesia mencetak tiga gol dan kemasukan enam kali. Sementara itu, satu-satunya kemenangan yang diraih saat mengalahkan Vietnam dengan skor 1-0.

Sementara itu, Timnas Indonesia masih memiliki peluang untuk lolos ke babak 16 besar Piala Asia 2023. Hal itu bisa terjadi via jalur tim peringkat 3 terbaik.

Tetapi, nasib Timnas Indonesia untuk lolos jalur ini masih bergantung pada hasil dari tim lainnya. Penentuannya baru akan diketahui pada esok hari, Kamis 25 Januari 2024.

(Djanti Virantika)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya