Mykhailo Mudryk Terus Melempem di Chelsea, Mauricio Pochettino: Masih Perlu Adaptasi

Andika Rachmansyah, Jurnalis
Selasa 19 September 2023 00:02 WIB
Mauricio Pochettino memeluk Mykhailo Mudryk (Foto: Reuters/Matthew Childs)
Share :

Selain itu, Mudryk juga harus bisa memahami lebih dalam lagi dengan pola permainan yang dimiliki Chelsea. Pochettino pun tak masalah akan hal itu dan memberikannya waktu untuk bisa berkembang.

“Dia perlu memahami permainan dengan lebih baik, terkadang mencoba untuk lebih terhubung dengan tim. Kami perlu memberikan waktu dia untuk berkembang selama musim ini,” jelas Poch.

Sementara itu, hasil imbang melawan Bournemouth membuat Chelsea gagal merangsek naik ke 10 besar papan klasemen sementara Liga Inggris 2023-2024. Mereka bertengger di posisi 14 dengan koleksi lima poin!

(Wikanto Arungbudoyo)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya