Media Inggris Sebut Batalnya Piala Dunia U-20 2023 di Indonesia sebagai Pukulan Telak bagi Gareth Southgate

Ramdani Bur, Jurnalis
Jum'at 31 Maret 2023 08:58 WIB
Pelatih Timnas Inggris, Gareth Southgate, saat menyalami wasit di Piala Dunia 2022. (Foto: REUTERS)
Share :

Saat itu, Timnas Inggris U-19 menyapu bersih semua pertandingan dengan kemenangan. Singkat kata di partai puncak, Timnas Inggris U-19 menghajar Israel U-19 dengan skor 3-1.

(Timnas Inggris U-20 salah satu kandidat kuat juara Piala Dunia U-20 2023)

Di Piala Dunia U-20 2023, Timnas Inggris U-20 tergabung di pot 2. Menarik menanti kiprah Inggris di ajang yang satu ini.

Timnas Inggris U-20 pun berpengalaman saat menjadi juara Piala Dunia U-20 2017. Saat itu, Timnas Inggris U-20 diperkuat pemain-pemain seperti Dominic Calvert-Lewin dan Dominic Solanke.

(Ramdani Bur)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya