“Tapi Platini tetap menjadi legenda sepakbola Prancis. Tapi saya akan melanjutkan perjalanan saya dan itu akan melewati Michel Platini,” imbuh pemain berusia 24 tahun tersebut.
Untuk saat ini, top skor Timnas Prancis sepanjang masa dipegang oleh Olivier Giroud. Sang striker AC Milan itu sukses melewati rekor Thierry Henry pada Piala Dunia 2022 lalu dan kini memiliki total 53 gol untuk Les Bleus.
Pertandingan Timnas Irlandia vs Prancis di Kualifikasi Piala Eropa 2024 bisa disaksikan langsung di iNews. Laga ini akan kick-off pada pukul 01.45 WIB, Selasa 28 Maret 2023.
(Reinaldy Darius)