Melawan Fiji U-20, Timnas Indonesia U-20 berhasil menang dengan skor 4-0. Tapi, saat berjumpa Selandia Baru U-20 dan Guatemala U-20, Timnas Indonesia U-20 kalah dengan skor 1-2 dan 0-1.
Di sisi lain, Vietnam U-20 mampu melumat Arab Saudi U-20 dengan skor 2-1 di laga uji coba. Namun, di partai uji coba terakhinrya, skuad asuhan Hoang Anh Tuan kalah 0-1 dari salah klub asal Uni Emirat Arab (UEA), Dubai City FC.
Meniliki catatan itu, sanggupkah Timnas Indonesia U-20 dan Vietnam U-20 bersaing di Piala Asia U-20 2023? Tentu hal itu jadi satu hal yang menarik untuk diikuti perkembangannya.
(Hakiki Tertiari )