Timnas Thailand Tetap Juara Tanpa Pemain Kunci, Alexandre Polking: Kami yang Terbaik Se-Asia Tenggara!

Quadiliba Al-Farabi, Jurnalis
Selasa 17 Januari 2023 01:00 WIB
Pelatih Timnas Thailand Alexandre Polking bersama trofi Piala AFF 2022 (Foto: REUTERS)
Share :

Bahkan dalam laga final ini, Teerasil Dangda berhalangan tampil. Namun Poramet Arjvirai tampil dengan apik menggantikan sang striker veteran hingga Polking tak ragu memuji penyerang berusia 24 tahun itu.

"Poramet bermain luar biasa saat menggantikan Dangda. Dia membuat kami melupakan striker bagus lainnya seperti Supachai, Suphanat," puji Pelatih Polking kepada striker muda Thailand itu.

Dengan kemenangan ini sekaligus memastikan Thailand sudah mengumpulkan 7 kali gelar juara Piala AFF sepanjang sejarah. Jumlah itu merupakan yang terbanyak di antara negara peserta lainnya.

(Reinaldy Darius)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya