Cristiano Ronaldo Sambangi Tempat Latihan Real Madrid Jelang Final Piala Super Spanyol 2022-2023, Kode Balikan?

Cikal Bintang, Jurnalis
Sabtu 14 Januari 2023 00:20 WIB
Cristiano Ronaldo bermain untuk Al Nassr musim ini (Foto: Reuters)
Share :

Setelah puas bersama Los Blancos, Cristiano Ronaldo sempat pindah ke Juventus dan kemudian kembali ke Manchester United pada 2021. Namun, kariernya di benua Biru tidak berakhir manis usai diputus kontrak oleh Manchester United per November 2022.

Sebagai tambahan informasi, Real Madrid akan berhadapan dengan Barcelona di King Fahd Stadium, Riyadh, Arab Saudi pada Senin 16 Januari 2023 dalam rangka final Piala Super Spanyol 2022-2023. Laga tersebut diprediksi berjalan dengan tensi panas mengingat rivalitas kedua tim.

(Hakiki Tertiari )

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Bola lainnya