Prancis Diunggulkan, Kiper Timnas Argentina Justru Makin Percaya Diri Jelang Final Piala Dunia 2022

Rio Eristiawan, Jurnalis
Minggu 18 Desember 2022 12:39 WIB
Emiliano Martinez makin percaya diri karena Prancis diunggulkan (Foto: REUTERS)
Share :

"Kami suka ketika mereka mengatakan tim lain adalah favorit karena kami tidak merasa rendah diri dari siapa pun. Jika kami memiliki fase pertahanan yang baik, kami memiliki peluang untuk memenangkan pertandingan," kata Martinez dilansir dari Tuttomercato, Minggu (18/12/2022).

 

Final Piala Dunia 2022 juga menjadi ajang balas dendam untuk Timnas Argentina. Pasalnya di Piala Dunia 2018, mereka disingkirkan oleh Prancis di babak 16 besar dengan skor 3-4.

(Reinaldy Darius)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya