Hasil Timnas Indonesia U-23 vs Timnas Malaysia U-23 di SEA Games 2021: Menang Adu Penalti, Garuda Muda Raih Medali Perunggu

Rivan Nasri Rachman, Jurnalis
Minggu 22 Mei 2022 18:06 WIB
Timnas Indonesia U-23 vs Timnas Malaysia U-23. (Foto: Reuters)
Share :

Babak Kedua

Memasuki babak kedua, Timnas Indonesia U-23 justru langsung mendapatkan tekanan dari Malaysia U-23. Beberapa kali gawang Indonesia hampir bobol, beruntung pertahanan skuad Garuda Muda masih kukuh.

Timnas Indonesia U-23 pun tak tinggal diam. Beberapa peluang mampu diciptakan, dan kesempatan yang ditunggu pun tercipta di menit 69, di mana Ronaldo Kwateh berhasil menjebol gawang Malaysia U-23.

Ronaldo sukses mencetak gol usai menerima umpan terobosan dari Marselino Ferdinan. Sayangnya, keunggulan itu tak bertahan lama, sebab Malaysia mampu menyamakan kedudukan di menit 81.

Adalah Abdul Razak yang mampu mencetak gol untuk Malaysia U-23. Skor 1-1 itu lantasa bertahan hingga babak kedua usai, yang berarti babak tambahan akan dimainkan.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya