PSG Gagal Menang di Kandang Marseille, Pochettino Tak Kecewa karena Lionel Messi Cs Main Baik

Muammar Yahya Herdana, Jurnalis
Senin 25 Oktober 2021 08:28 WIB
Aksi Lionel Messi di laga Marseille vs PSG. (Foto: Reutersa)
Share :

"Mereka bermain baik. Itu adalah permainan yang sangat bagus. Kami hanya gagal dalam mencetak gol,” tambah Pochettino.

"Saya cukup senang karena itu rumit. Tim menunjukkan karakter bermain dengan pemain. Kami menunjukkan identitas dan gaya," sambungnya.

Meski gagal memetik kemenangan, PSG saat ini masih nyaman bertengger di peringkat pertama pada klasemen sementara Liga Prancis 2021-2022. Dengan total 28 poin, PSG bahkan masih unggul tujuh angka dari peringkat kedua yang dihuni oleh RC Lens.

(Rivan Nasri Rachman)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya