Klasemen Akhir Grup A Piala Eropa 2020: Italia Teratas, Wales Membuntuti

Rachmat Fahzry, Jurnalis
Senin 21 Juni 2021 01:54 WIB
Skuad Timnas Italia merayakan kemenangan lawan Wales. (Foto/Reuters)
Share :

KLASEMEN akhir Grup A Piala Eropa 2020 dipastikan telah berakhir, Senin (21/6/2021). Kepastian setelah dua laga antara Timnas Italia vs Wales dan Swiss vs Turki dimainkan di lokasi berbeda.

Timnas Italia menempati posisi teratas setelah memenangi laga pamungkas saat menghadapi Turki di Stadion Olimpico, Roma. Laga berakhir dengan skor 1-0.

Baca juga: Xherdan Shaqiri Gemilang, Swiss Hantam Turki 3-1

Gol semata wayang Tim Azzurri disumbang oleh Pessina menyambut umpan Marco Verratti.

Sementara Swiss meraih hasil positif ketika melawan Turki di Stadion Olimpiade Baku, Azerbaijan. Mereka menang dengan skor meyakinkan 3-1.

Baca juga: Hasil Piala Eropa 2020: Meski Kalah, Wales Temani Italia ke Babak 16 Besar

Gol Swiss dibuka oleh Vladimir Petkovic dan dilanjutkan oleh dua gol dari Xherdan Shaqiri. Sedankan gol balasan Turki dicetak oleh Irfan Can Kahveci.

Halaman:
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya