Aguero Pergi, Gabriel Jesus Siap Jadi Andalan Baru Lini Serang Man City

Admiraldy Eka Saputra, Jurnalis
Rabu 31 Maret 2021 16:33 WIB
Sergio Aguero dan Gabriel Jesus (Foto: Premier League)
Share :

Dalam pernayataan tersebut diungkapkan kalau Aguero takkan memperpanjang kontraknya bersama The Citizens -julukan Man City- yang akan berakhir pada akhir Juni 2021 mendatang.

Keputusan manajemen tim untuk melepas Aguero bukan tanpa alasan. Pasalnya, striker 32 tahun itu tengah diganggu cedera sejak musim lalu. Situasi itu juga membuatnya kurang mendapat kesempatan bermain hingga saat ini.

Selain itu, meski sempat jadi mesin gol utama tim kenyataanya Man City bisa tetap tampil maksimal meski tanpa kehadiran sosok Aguero di lini depan mereka msuim ini.

Hal itu mereka buktikan dengan mendominasi Liga Inggris, lolos ke perempatfinal Liga Champions, sampai final Piala Liga Inggris dan melaju ke semifinal Piala FA.

(Mochamad Rezhatama Herdanu)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya