5 Pria Beruntung yang Punya Wajah Mirip Pesepakbola Dunia

Wikanto Arungbudoyo, Jurnalis
Rabu 30 Desember 2020 19:30 WIB
Biwar Abdullah mirip dengan Cristiano Ronaldo (Foto: Twitter/@FutbolZEE)
Share :

1. Enzo Ferrari

Nama Enzo Ferrari sangat harum di Italia. Betapa tidak, Enzo adalah pendiri salah satu perusahaan otomotif ternama dunia, Ferrari. Nyaris tidak ada manusia di dunia ini yang tidak mengenal merk Ferrari, yang berlogo seekor kuda jingkrak.

Nah, wajah Enzo Ferrari, yang meninggal dunia pada 1988, banyak disebut mirip Mesut Ozil. Bahkan, pesepakbola berdarah Turki itu disebut-sebut sebagai titisan Enzo. Betapa tidak, ketika Enzo meninggal pada 1988, beberapa bulan kemudian Mesut Ozil lahir di Jerman!

Jika diperhatikan, wajah Enzo Ferrari muda memang sangat mirip dengan Mesut Ozil. Jadi, apakah benar Mesut Ozil adalah reinkarnasi dari Enzo Ferrari?

(Rachmat Fahzry)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya