Arsenal vs Chelsea, Arteta! Tak Usah Mainkan Willian

Rachmat Fahzry, Jurnalis
Jum'at 25 Desember 2020 20:08 WIB
Willian. (Foto/Reuters)
Share :

"Pemain terkenal Arsenal belum tampil selama enam minggu terakhir ini dan inilah masalah yang dialami Arteta,” ujarnya.

"(Pierre-Emerick) Aubameyang mencetak gol beberapa hari yang lalu, tapi dia tidak mencetak gol lagi. Bahasa tubuhnya tidak bagus, Nicolas Pepe bahkan tidak selalu menjadi starter dan Willian sepertinya perlu dibantu."

Semenata itu, Cesar Azpilicueta, menilai skuad Mikel Arteta tetap berbahaya karena pernah mengalahkan Chelsea di final Piala FA 2019-2020. Arsenal punya catatan manis saat menghadapi Chelsea di musim lalu dengan mengandaskan perlawanan The Blues di final Piala FA 2019-2020 dengan skor 2-1.

"Kami jelas kecewa dengan hasil itu (di Piala FA) tetapi sekarang kami empat bulan kemudian, ini adalah kompetisi yang berbeda dan permainan baru," katanya mengutip laman Chelsea.

"Mereka tidak dalam performa terbaiknya tetapi kami tahu kualitas mereka dan mereka memiliki pemain berbahaya jadi kami harus mengatasinya,” pungkas dia

(Ramdani Bur)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Telusuri berita Bola lainnya