Jurgen Klopp Diminta Berhenti Mengeluh

Hendry Kurniawan, Jurnalis
Sabtu 28 November 2020 03:45 WIB
Manajer Liverpool, Jurgen Klopp (Foto: Media Liverpool)
Share :

“Argumen yang sedang berlangsung tentang terlalu banyak pertandingan. Lihat, kami berada dalam waktu yang aneh, musim berakhir terlambat, yang baru dimulai lebih awal, kami akan memiliki Piala Eropa. Pertandingan harus dimainkan, sesederhana itu, seperti itu,” lanjutnya.

Sebagai solusi, Murphy pun menyarankan Klopp untuk melepas Piala FA dan Piala Liga Inggris, sehingga The Reds bisa fokus ke ajang Liga Inggris dan Liga Champions. Menurutnya, itu adalah cara agar para pemain tidak mengalami kelelahan karena jadwal padat.

"Dia (Klopp) mungkin, seperti yang telah dia lakukan sebelumnya, hanya harus mengorbankan kompetisi yang lebih rendah dan tetap fokus pada Liga Inggris dan Liga Champions, dan tidak mengkhawatirkan yang lain," ujar Murphy.

“Maksud saya, waktu akan memberi tahu. Lagi pula, Jordan (Henderson) sudah kembali berlatih, Thiago sudah kembali dan mungkin bermain dan Trent tidak terlalu jauh tertinggal kondisinya. Jadi mereka akan mendapatkan pemain kembali,” imbuhnya.

(Mochamad Rezhatama Herdanu)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya