“Kami berusaha menerima gagasan pelatih secepat mungkin. Saya merasa baik setiap kali bermain,” ungkap Semedo, mengutip dari Marca, Jumat (31/1/2020).
Dari empat laga yang sudah dijalani Barcelona bersama Setien, ini merupakan kemenangan terbesar yang diraih Blagurana –julukan Barcelona. Lebih buruknya, Barcelona menelan kekalahan 0-2 dari Valencia di kompetisi Liga Spanyol 2019-2020 sebelum memulai laga kontra Leganes.
(Ramdani Bur)