Dicoret, Gelandang Bali United Tetap Dukung Timnas Indonesia U-22 di SEA Games 2019

Ramdani Bur, Jurnalis
Kamis 21 November 2019 10:24 WIB
Timnas Indonesia U-22 saat menang 2-1 atas Iran. (Foto: PSSI)
Share :

“Harapan saya pastinya semoga teman-teman di Timnas U-23 bisa menampilkan permainan terbaik dan bisa meraih target emas di SEA Games 2019 nanti. Apalagi sudah cukup lama Indonesia tidak bisa meraih emas di SEA Games," kata Kadek Agung mengutip dari laman resmi Bali United, Kamis (21/11/2019).

Di SEA Games 2019, Timnas Indonesia U-22 tergabung di Grup B bersama juara bertahan Thailand, Vietnam, Laos, Singapura dan Brunei Darussalam. Pada laga pertama yang berlangsung Selasa 26 November 2019 sore WIB, Timnas Indonesia U-22 langsung ditantang Thailand.

(Ramdani Bur)

Halaman:
Lihat Semua
Share :
Follow WhatsApp Channel Okezone untuk update berita terbaru setiap hari
Topik Artikel :
Berita Terkait
Terpopuler
Telusuri berita Bola lainnya